Jumat, 20 Juli 2007

M

Malnutrisi

kekurangan gizi

Mastectomy

eksisi pada payudara

Mastitis

peradangan kelenjar payudara

Maturasi

proses menjadi matang atau dewasa

Meconium

bahan berlendir yang berwarna hijau tua didalam usus bayi cukup bulan

Mediana

berkenaan dengan atau terletak ditengah

Melena

keluarnya feces hitam yang diwarnai oleh darah yang berubah

Menarche

pembentukan fungsi menstruasi

Menopause

Berhentinya menstruasi

Metode

cara

Midriasis

keadaan dilatasi maksimal pada pupil mata kanan dan kiri ukuran 3-5 cm.

Migraine

nyeri kepala sebelah; ompleks syndrome pada serangan sakit kepala periodic; biasannya terjadi ditemporal atau unilateral, sering disertai iritabillitas, mual, muntah, didahului dengan penymepitan arteri cranial

Miosis

kontraksi pupil

mmHg

millimeter Hidragrium; millimeter air raksa

Mobilisasi

pergerakan

Morbili

campak

Mukosa

Lapisan kulit dalam seperti (hidung, mulut, vagina, usus, dll)

Muntah proyektil

muntah yang dikeluarkan dengan tekanan yang kuat

Murmur

suara auskultasi, terutama suara periodic yang berlangsung singkat yang berasal dari jantung/pembuluh darah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan harian ini berisi hal-hal yang aku ketahui dan yang terjadi dalam hidupku, ada komentar atau kritik dan saran?